Kamis, 29 November 2018

Tips Mengatasi kode iklan adsense yang dicuri dan disalahgunakan

Sudah lama sekali saya tidak otak-atik halaman akun adsense, apalagi untuk tampilan akun adsense yang baru, biasanya saya masuk ke akun adsense hanya sebatas mengakses tampilan pendapatan dari akun adsense saja, itu juga kalo ada pemberitahuan email dari google pada saat penghasilan yang terkumpul kebetulan sudah genap bisa diambil :).

Namun di hari ini saya sempat kaget ketika mengecek email

Selasa, 20 November 2018

Merubah word to pdf sangat mudah dengan ms word 2010, 2013 atau 2016

PDF adalah dokumen portable yang banyak sekali di-share dan dipublikasikan di internet, dokumen PDF dipilih karena ukurannya cukup kecil dan sangat aman, sehingga untuk dokumen-dokumen yang dishare diinternet berupa e-book banyak yang menggunakan dokumen dengan format PDF.

Sebelumnya saya sudah menyajikan cara mengkonversi pdf ke word tanpa software, masih terkait dengan dokumen PDF, di artikel

Senin, 19 November 2018

Fungsi membuat website untuk para startup dan profesional




idwebhost

Fungsi membuat website di idwebhost.com memang ada sangat banyak sekali. Semua orang juga pastinya tau bahwa pembuatan website tidaklah mudah, banyak proses yang harus diterapkan. Tapi kenapa keberadaan website semakin ramai digunakan saat ini? Hal ini jelas dikarenakan keberadaan website akan meningkatkan profile dan juga portfolio yang anda miliki.

Semua juga tergantung dari web

Minggu, 18 November 2018

Tutorial cara upload file apk ke google playstore (google play developer/godev)

Tentunya anda tidak asing dengan nama google playstore, apalagi anda adalah pengguna android, google playstore sebenarnya adalah aplikasi android milik google yang berfungsi sebagai penyedia berbagai aplikasi android yang siap untuk di download dan dipasang di perangkat android anda.

Fungsi google playstrore jika dilihat dari mata pengguna tentunya sudah jelas sebagai media yang menyediakan

Jumat, 19 Oktober 2018

Penglaman: Halaman #1 google dan ribuan pengunjung perhari tanpa backlink

Tentunya untuk anda yang kebetulan memiliki blog yang tujuannya untuk mendapatkan penghasilan secara online dari internet, jumlah visitor atau pengunjung blog merupakan faktor penting yang harus menjadi target utama, karena jika blog sudah memiliki jumlah visitor bejibun, ya minimal 4 ribuan pengunjung perhari, anda kemungkinan sudah dapat gajian perbulan dari google adsense.

Sayangya sepertinya

Cara Menyimpan video dari facebook di hp android ke galeri tanpa aplikasi

Di artikel kali ini saya akan coba share trik  mudah dan cepat untuk menyimpan video dari facebook ke galeri hp android kita tanpa harus menggunakan aplikasi.

Kita ketahui bersama bahwa saat ini facebook merupakan salah satu media sosial yang paling banyak digunakan, selain penggunaannya sangat mudah facebook dilengkapi dengan fitur yang cukup lengkap, selain dapat memposting pesan dalam bentun

Minggu, 14 Oktober 2018

Panduan Cara Update apk android di google developer. (Godev) / Google Play Console

Di artikel kali ini saya akan menguraikan bagaimana cara update file apk (aplikasi android) di google developer, kita ketahui bahwa update aplikasi di google developer sebenarnya sangat mudah, namun untuk pengguna yang belum pernah melakukan update aplikasi, saya yakin akan sedikit dibuat bingung.

Seperti apa yang pernah saya alami ketika pertama kali ingin memperbaharui aplikasi, saya pun

Selasa, 09 Oktober 2018

Google submit URL hilang ini gantinya yang bisa anda gunakan

Untuk blogger yang sudah paham dengan bagaimana cara mengelola blog tentunya fitur submit url yang disediakan oleh google webmaster tool adalah fitur yang sering sekali digunakan, terutama ketika selesai mempublish artikel.

Fitur google submit url merupakan fitur yang dapat membantu para blogger agar setiap url artikel yang baru dibuat bisa lebih cepat diindex oleh mesin pencari google, sehingga

Minggu, 07 Oktober 2018

#5 alasan Kenapa blog anda susah dicari di mesin pencari google !

Satu pertanyaan yang sering sekali saya perhatikan dikalangan blogger pemula adalah kenapa blog saya tidak muncul di google, padahal artikelnya sudah banyak, bahkan usia blognya sudah cukup lama, tapi blognya masih sepi-sepi saja.

Membuat blog agar ramai pengunjung tentu tidaklah terlalu sulit untuk blogger yang sudah berpengalaman, karena mereka sudah tau triknya setelah cukup lama malang

Sabtu, 06 Oktober 2018

Penghasilan blogger pemula yang bisa membuat anda kaget

Anda mencari informasi mengenai penghasilan blogger pemula, bisa jadi anda adalah seorang pemula yang baru terjun di dunia blog, atau anda adalah blogger lama namun baru tau bahwa blog bisa menghasilkan uang.

Untuk meyakinkan anda Saya katakan benar sekali memang saat ini blog adalah salah satu media yang dapat digunakan untuk menghasilkan uang secara online dari internet, bahkan penghasilan

Kamis, 24 Mei 2018

Mengenal Apa itu Google adwords dan manfaatnya untuk para pelaku bisnis!

Berbicara mengenai google setidaknya kita akan ingat dengan sebuah mesin pencari (search enggine) yang saat ini paling populer dan banyak sekali digunakan, sehingga karena kepopulerannya muncul istilah googling atau melakukan pencarian dengan mesin pencari google.

Ya google memang awalnya adalah sebuah nama situs mesin pencari berbasis web, namun saat ini bukan hanya sebatas itu, google saat ini

Senin, 14 Mei 2018

Trik Cepat Mengirim file dari laptop ke WhatsApp (WA) tanpa kabel data

Whatsapp atau sering juga dipanggil WA, merupakan sebuah aplikasi messengger atau chating gratis yang saat ini sering digunkan sebagai alternatif untuk sms dan juga panggilan online, whatsapp banyak digunakan oleh pengguna perangkat mobile karena kemudahannya dan fiturnya yang sangat lengkap.

Selain mengirim pesan dan juga melakukan panggilan, whatsapp juga dapat digunakan untuk melakukan video

Kamis, 26 April 2018

Cara Custom domain blogspot menjadi domain pribadi di Niagahoster.com

Berhubung saya baru saja melakukan custom domain salah satu blogspot saya di niagahoster.com, maka kali ini saya akan menguraikan bagaimana cara custom domain blogspot di niagahoster untuk menghubungkan alamat blog berflatform blogspot anda ke nama domain yang anda register di niagahoster, sehingga dengan melakukan custom domain  nama domain blog yang awalnya .blogspot.com bisa diakses dengan

Rabu, 04 April 2018

Pengalaman Jemput PIN Adsense ke kantor POS karena PIN tidak kunjung datang

Jika pin google adsense anda tidak kunjung datang maka anda bisa menjemputnya ke kantor pos, ini pernah saya alami dan alhasil akhirnya pin yang dinanti-nanti pun bisa diterima atas petunjuk tukang pos.

Yang paling ditunggu-tunggu ketika pendaftaran google adsense yang kita ajukan diterima oleh google (full approve) adalah PIN google adsense, PIN google adsense merupakan kombinasi 6 digit angka

Jumat, 23 Maret 2018

Panduan Cara Mengirim File Word, Excel, pdf, foto, dll melalui Email (Gmail, YMail)

Panduan Cara Mengirim File Word, Excel, pdf, foto, dll melalui Email - Mengirim email sebenarnya bukanlah perkara yang sulit, sangat mudah sekali terutama untuk anda yang sering sekali berkecimpung di dunia online, namun untuk anda yang jarang sekali berinteraksi dengan internet apalagi anda benar-benar baru pertama kali menggunakan internet tentu akan mengalami kesulitan ketika diminta untuk

Jumat, 16 Maret 2018

2 Cara Mudah Cek status Bootloader (UBL) Hp android Xiaomi

Berbicara mengenai hal-hal yang berkaitan dengan hp android tidak akan pernah habis sampai kapanpun, mengenai android kali ini saya ingin membahas mengenai cara cek status boot loader hp android xiaomi apakah sudah unlock boot loader  (UBL) atau belum.

Terkadang status bootloader hp xiaomi perlu diketahui untuk keperluan-keperluan tertentu seperti misalnya untuk instal Custom Recovery, untuk

Rabu, 14 Maret 2018

Baru: Cara Seting Pembayaran Adsense IDR ke Rekening Bank Lokal

Kita ketahui bersama, bahwa sampai hari ini google adsense mampu menjadi media periklanan yang paling banyak diminati di seluruh dunia termasuk indonesia, dan sepertinya pertumbuhan publisher google adsense pun dari waktu ke waktu semakin banyak saja, itu karena google adsense mampu membayar publishernya dengan harga yang mahal.

Bahkan seiring perkembangannya, Saat ini google adsense